Posts

Showing posts from December, 2008

Mengertikah kalau kamu bisa.....

Bagaimanakah orang menilai tentang dirinya sendiri,ada 2 kategori yaitu : Pertama adalah orang "Mengerti" dan orang "Tidak mengerti" Kedua adalah orang "Bisa" dan orang "Tidak bisa" Pertama : adalah kalau kamu "Mengerti" bahwa diri kamu "Bisa" yang ini adalah orang yang sempurna dalam arti dia menyadari atau mengetahui tentang kemampuan diri sendiri. Kedua : adalah kalau kamu "Mengerti" bahwa diri kamu "Tidak bisa" yang ini adalah orang yang sadar dalam arti karena dia tahu bahwa dirinya tidak bisa maka orang ini menyadari bahwa dirinya masih perlu banyak belajar. Ketiga : adalah kalau kamu "Tidak mengerti" bahwa diri kamu "Bisa" yang ini adalah orang yang perlu motivasi dan dorongan dari orang lain untuk lebih percaya diri karena sebenarnya dia mampu dan bisa. Keempat : adalah kalau kamu "Tidak mengerti" kalau diri kamu "Tidak bisa" yang terakhir ini adalah termasuk ...

Membela yang........

"Maju tak gentar membela yang benar........." "Maju tak gentar.................." Itu adalah sebagian kalimat dari lagu "Maju tak gentar" Tapi lihatlah dan dengarlah,sekarang ini masih banyak orang mengatakan bahwa dia akan membela yang lemah,dia akan membela rakyat kecil,akan membela perempuan yang lemah...dan masih banyak lagi..... Kalau tidak percaya....lihat dan amatilah.....kalau anda mendengar orang berpidato ...atau mungkin anda pernah melihat sinetron...lawak..dsb. atau anda lihatlah sendiri kejadian yang ada dimasyarakat,contoh ada kecelakaan antara sepeda dan mobil....ada kecenderungan pengendara mobil itulah yang disalahkan........... Bagaimana itu bisa terjadi,salah satunya adalah pendidikan dan pengertian yang salah sudah dimulai sejak kecil sehingga pengertian yang salah ini akan di ingat terus sampai dewasa,Sebagai contoh banyak keluarga jika anak-anak mereka,antara adik dan kakak berantem atau berbeda pendapat,dalam memberikan solusi kepa...

BAHAGIA

Setiap orang orang pasti menginginkan yang namanya “Bahagia”,bagaimanakah orang mengatakan tentang bahagia,hal ini tidak bisa dipisahkan dengan “Keinginan” masing masing orang.Contoh : Pertama,Seorang anak kecil melihat temannya mempunyai “Sepeda” akan menginginkan memiliki Sepeda dan dia berfikir “alangkah bahagianya kalau keinginan memiliki Sepeda seperti temannya itu terpenuhi” Kedua,Seorang Petani yang menggarap ladang milik orang lain,akan menginginkan memiliki ladang sendiri dan dia berfikir alangkah bahagianya kalau keinginan memiliki ladang sendiri terpenuhi. Ketiga,Orang yang sedang sakit saat dia melihat temannya yang sehat,akan melihat bahwa temannya itu lebih bahagia dari pada dia karena temannya itu sehat. Keempat,Orang yang tak punya rumah,akan berfikir bahwa orang yang punya rumah adalah lebih bahagia dari dia yang tak punya rumah…. Kelima,Sebuah keluarga kecil,saat melihat kehidupan keluarga tetangga,yang punya mobil,punya rumah besar,dan kelihatan tidak pernah cek-...